HARIANRIAU.CO - Hari pertama masuk kerja setelah libur Idul Fitri 1441 H, Bupati Indragiri Hilir (Inhil) HM Wardan menyampa seluruh Camat melalui vidcon, Selasa (26/5).
Saat itu Bupati, didampingi Wakil Bupati (Wabup) Inhil H Syamsuddin Uti, Ketua TP PKK Inhil Hj Zulaikhah, Asisten, dan Kepala BKD serta sejumlah pimpinan organisasi perangkat daerah (OPD) terkait lainnya.
Program yang diberi nama Pemda sapa Kecamatan ini membicarakan kondisi terkini setiap kecamatan, baik mengenai penyaluran bantuan sosiail dalam bentuk uang tunai maupun paket sembako.
Daerah pertama yang disapa Bupati, dan Wabup yakni Kecamatan Mandah, dilanjutkan dengan Kecamatan Gaung Anak Serka (GAS), Kateman, Concong, Batang Tuaka dan seterusnya.
Dari vidcon dilaporkan bahwa sebagain besar Kecamatan telah menyalurkan Bantuan Langsung Tunai (BLT), Dana Desa (DD) dan Bantuan Sosial Tunai. Namun masih ada pula yang akan menyalurkan.
"Kita minta Dinas Sosial (Dinsos) mengusulkan kembali kepada Kementrian Sosial. Sebab, masih ada sekitar tiga ribu yang belum masuk sebagai penerima,"kata Bupati saat itu.
Selain itu Bupati juga menerima laporan tentang kasus Covid 19. Pada umumnya tidak ada penambahan baik orang dalam pantauan (OPD), maupun Pasien Dalam Pantauan (PDP) termasuk kasus positif.
"Kami ingatkan mengenai protokol kesehatan harus tetap dilaksanakan dan disosialisasikan,"pesan Bupati.
Bagi Kecamatan yang akan menyalur menyalurkan ditegaskan Bupati
Kita minta dinsos usulan kembali sebab ada sekitar 3 rb lebih yg blm masuk. Inilah yang diusulkan agar mendapatkan. (ADV/Rls)
- Riau
- Inhil
Pasca Libur Idul Fitri, Bupati Sapa Camat Se- Inhil
Redaksi
Selasa, 26 Mei 2020 - 16:21:39 WIB
Pilihan Redaksi
IndexDesa Kuala Patah Parang Genjot Pembangunan Infrastruktur
Edy Indra Kesuma: Saatnya Bersama Membangun Daerah
Kejutan di Detik Terakhir: PAN Dukung Ferryandi-Dani M Nursalam di Pilkada Inhil
Ferryandi Optimis Terjalin Koalisi Golkar Bersama PKS
Dari Madinah, HM Wardan Sampaikan Duka Cita atas Wafatnya Indra Muchlis Adnan
Indra Muchlis Adnan akan Dimakamkan di Komplek Pendidikan Jalan Trimas
Tulis Komentar
IndexBerita Lainnya
Index Riau
Menuju 2026, Bupati Afni Tegaskan Skema Prioritas di Awal Tahun Fokus Bayar Utang
Senin, 29 Desember 2025 - 23:00:00 Wib Riau
Eddy Saputra Cetak Sejarah dengan Dua Penghargaan Bergengsi Asia 2025
Sabtu, 20 Desember 2025 - 21:22:37 Wib Riau
Pemkab Siak Serahkan 15 Alat Bantu Fisik bagi Penyandang Disabilitas dan Lansia
Kamis, 18 Desember 2025 - 15:21:59 Wib Riau
Cegah Banjir! Polsek Tembilahan Turun Tangan Bersihkan Drainase Bareng Forkopimcam
Selasa, 02 Desember 2025 - 19:11:03 Wib Riau

